Selasa, 23 Oktober 2012

jika aku menjadi hafids qur'an,hafidz dakwa dan ustads


Assalamu alaikum wr wb………
         Jika aku menjadi seorang hafidz qur’an , hafidz dakwa dan ustads,aku akan meningkatkan agama islam ini keseluruh wilayah Indonesia ini.kemudian aku akan meningkatkan jama’ah-jama’ah atau saudara-saudara kita, juga untuk bisa cerama atau dakwa dan bisa membaca al qur’an.Untuk kepentingan itu semualah  aku ingin menjadi seorang hafidz qur’an ,seorang hafidz dakwa dan ustads. Dan kalau saya sudah menjadi seorang hafids qur’an, hafids dakwa dan ustads ,aku akan memanggil saudara saudara kita yang tidak mengikuti sholat berjama’ah apalagi tidak sholat sama sekali,dan kita harus memanggilnya untuk sholat dimesjid bersama jama’ah.kemudian, setelah saudara kita sudah menjaga sholat lima waktunya bersama jama’ah.Dan saya ingin juga harus membangkitkan \mengajari dia untuk bisa cerama atau dakwa.Dan setelah dia bisa berdakwa,saya akan mengajak dia disuatu tempat yang sangat besar diluar negeri untuk bercerama atau berdakwa, dan setelah dia bisa menyelesaikannya, aku akan mengankat derajat dia naik haji.
           kemudian saya akan mengajari dia belajar membaca al qur’an supaya bacaannya betul dan lancar.kalau dia tidak bisa saya ingin tetap berusaha mengajarinya.setelah saudara kita sudah bagus bacaannya dan lancar,saya akan mengankat dia sebagai seorang guru al qur’an diluar negri dan juga saya mengakat dia naik haji.Untuk kepentingan ini semualah saya ingin menjadi seorang hafids qur’an,hafids dakwa dan ustads.Semua inilah saya pergunakan dengan baik- baik demi kepentingan kedua orang tua saya, dan saya juga menaikkan orang tua saya naik haji
Sekian dan terima kasih…….
Wassalamu alaikum wr wb……….

0 komentar:

Posting Komentar

Template by:

Free Blog Templates